Saat ini, jagat media sosial terutama TikTok, diramaikan dengan lagu berjudul SAH yang dilantunkan oleh Sarah Suhairi dan Alfie Zumi.
Tak hanya original lagunya saja, lagu SAH versi DJ remix juga turut viral dan kerap dijadikan sebagai backsound video di TikTok.
Siapa sangka, judul lagu SAH ternyata merupakan sebuah singkatan yakni “Setia Akhir Hayat”.
Sarah Suhairi dan Alfie Zumi ternyata merupakan penyanyi muda asal Malaysia.
Sarah merupakan perempuan muda kelahiran Selangor, Malaysia, 3 Agustus 2000.
Sarah mengawali kariernya di dunia musik dengan mengikuti ajang BIG Stage pada tahun 2018 silam dan berhasil keluar menjadi juara.
Biodata Sarah Suhairi:
Nama: Sarah Suhairi
Kelahiran: Selangor, Malaysia, 3 Agustus 2000
Umur saat ini: 23 tahun
Agama: Islam
Profesi: Penyanyi, aktris
Akun Instagram: @sarahsuhairi
foto terbaru Sarah Suhairi: